Buku ini berisi uraian tentang pentingnya ruqyah syar'iyah untuk menunjang kesehatan jasmani dan rohani. Dijelaskan tentang urgensinya ruqyah syar'iyah, bacaan-bacaan ruqyah, syarat-syarat ruqyah, dan penyakit apa saja yang diobati dengan ruqyah. Disertakan pula kisah-kisah pengalaman orang-orang yang merasakan manfaat ruqyah syar'iyah ini.
Author: Abdullah Bin Abdul Aziz Al Edaan
Reveiwers: Shalahuddin Abdurrahman
Pelajaran hadits level pertama pada acara Daurah Syar'iyah yang diadakan di Kantor Jaliyat Rabwah.
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Buku ini menjelaskan tentang tata cara mengurus jenazah mulai dari memandikan, menyalati, sampai menburkannya. Juga diterangkan tentang keutamaan ikut serta dalam mengurus jenazah. Selain itu terdapat fatwa-fatwa para ulama seputar masalah yang berkaitan dengan jenazah seperti membacakan al-Qur'an atau surat Yaasin untuk orang mati.
Author: Abdullah Bin Jarullah Bin Ibrahim Al Jarullah - Sekelompok Ulama
Reveiwers: Fir'adi Nashruddin Abu Ja'far
Translators: Abdullah Haidar
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Buku kecil yang berisi tentang jawaban dari 48 pertanyaan seputar puasa, terdiri dari pertanyaan-pertanyaan yang amat sering diajukan.
Author: Muhammad bin Shalih Al Utsaimin
Reveiwers: Eko Haryanto Abu Ziyad
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Menjelaskan definisi wala' dan bara' dan perbuatan-perbuatan yang menunjukkan sikap wala' kepada orang kafir dan wala' kepada kaum muslimin agar setiap muslim dapat memahami dan mempraktekannya dalam kehidupan sehari-hari.
Author: Shaleh Al-Fauzan
Reveiwers: Fir'adi Nashruddin Abu Ja'far - Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Munir Fuadi Ridhwan
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Buku memuat tentang penyimpangan kaum tasawuf dari dasar-dasar akidah yang benar.
Author: Shaleh Al-Fauzan
Translators: Abdullah Haidar
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Source: http://www.islamhouse.com/p/1653