Kitab Tauhid: Merupakan kitab yang sangat penting untuk dibaca dan ditelaah oleh setiap muslim agar mereka mengetahui aqidah yang benar, aqidah ahlussunnah wal jamaah berdasarkan al quran dan sunnah serta serta menjauhi syirik yang merupakan dosa yang paling besar
Author: Muhammad At-Tamimi
Reveiwers: Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Bakrun Syafi'i
Translators: Muhammad Yusuf Harun
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Buku ini berisi tentang nasihat-nasihat keagamaan bagi para wanita pada umumnya dan bagi para pekerja wanita pada khususnya.
Reveiwers: Eko Haryanto Abu Ziyad
Translators: Erwandi Tirmizi
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Buku ini menjelaskan hal-hal yang penting untuk diperhatikan seorang muslim.
Author: Muhammad Jamil Zainu
Reveiwers: Fir'adi Nashruddin Abu Ja'far - Mohammad Muinuddin Bashri - Munir Fuadi Ridhwan
Translators: Abdul Muhith Abdul Fattah - Ali Mushtafa Ya'qub - Aman Nazir Shaleh
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Source: http://www.islamhouse.com/p/1542
Buku yang menjelaskan tentang kisah perjalanan hidup seorang mantan pemuja kubur yang sudah bertaubat dari kesyirikan yang selama ini ia lakukan, buku ini ditulis dengan harapan agar orang-orang yang sepertinya bisa mendapatkan petunjuk ke jalan yang benar sebgaiamana dirinya telah ditunjukan oleh Allah ke jalan kebenaran dan tauhid yang murni.
Author: Abdul Mun'im Al-Jadawi
Reveiwers: Shalahuddin Abdurrahman
Translators: Faridh Dhafir Asrar
Publisher: Kantor Da'wah dan Bimbingan Islam untuk orang asing di Syifa
Di antara rahmat Allah -azzawajalla- kepada hamba-hamba-Nya, Dia berikan kepada kita amalan-amalan mudah yang pahalanya menyamai pahala shalat malam. Siapa yang luput melakukan shalat malam atau lemah melaksanakannya, janganlah melewatkan amalan-amalan tersebut agar berat timbangan amalnya. Ini bukanlah ajakan untuk meninggalkan shalat malam, "Salafusshalih" -rahimahumullah- (generasi terdahulu kita) tidak memahami seperti itu, mereka giat dalam setiap medan kebaikan.
Reveiwers: Eko Haryanto Abu Ziyad
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Kumpulan mutiara hikmah yang dirangkai oleh penyusunnya dengan apik dan lugas. Beliau memilih mutiara-mutiara ini dari lautan ilmu yang terkandung di dalam karya- karya besar ulama Salaf. Dan mutiara ini beliau awali rangkaiannya dengan Kalam Allah Yang Maha Sempurna kemudian sabda Rasul-Nya Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam sekaligus sebagai dasar ucapan-ucapan ulama dan para imam tersebut. Yang itu semua akan menjadi nasehat bagi kita semua…
Reveiwers: Muhammad Umar As-Sewed